Entries by admin

Menjadi Berkat dalam Pekerjaan

Apakah Anda bersukacita dan puas dalam karya Anda? Apakah karya Anda memiliki tujuan? Alkitab memberikan petunjuk bagaimana kita bisa berbuat yang terbaik dalam karya dan memahaminya sebagai bagian dalam rencana […]

Teks yang Lebih Pasti

Menurut pernyataan iman Petrus, yang diberikan atas inspirasi Roh Kudus, kita memang dimungkinkan untuk memiliki “a more sure word of prophecy” (KJV, yang secara harfiah berarti firman nubuatan yang lebih pasti (2Ptr. 1:19).

Bangkit dari Keterpurukan

(Luk. 22:54-62) Mengapa orang seperti Petrus, rasul yang dipakai oleh Tuhan dengan sangat luar biasa, dapat mengalami iman yang sedemikian terpuruk? Petrus yang berkata: Tuhan, aku bersedia masuk penjara dan […]